VISI :

Menjadi sekolah manajemen terbaik yang berintegritas, Berwawasan Masa Depan dan Adaptif terhadap Perubahan di kancah domestik dan regional

MISI :

  1. Mengembangkan Ilmu Manajemen
  2. Melaksanakan Pengabdian Masyarakat
  3. Diseminasi outcome Program studi
  4. Membangun jejaring stakeholder